5 Karakter Desain LGS Street yang Selalu Jadi Trendsetter

 

Model streetwear semakin banyak disukai anak-anak muda masa kini. Biasanya model pakaian ini terlihat lebih simpel, casual, dan pastinya santai. Yang paling penting dari gaya fashion ini adalah campaign yang tertera di kaos.

Salah satu brand streetwear yang paling berkarakter dimiliki oleh LGS Street. Brand yang satu ini sudah dikenal anak-anak muda sejak lama, dan pastinya tidak asing lagi di telinga. Nah, bagaimana karakter dari desain gambar brand paling populer di kalangan anak muda ini?

1. Desain Karakter Bergaya Pop

Karakter pertama ditunjukkan dalam beberapa desain gambar yang sangat unik. Menggunakan teknik gambar dengan warna-warna yang gelap, dan lebih menonjolkan kesan monokrom. Karakter ini bargaya pop, yang pastinya sangat sesuai dengan anak muda masa kini.

Coretan desainnya sangat tajam, dengan detail yang sangat baik. Selain itu kombinasi warnanya tidak terlalu ramai, sehingga terkesan sangat elegan.

Kamu bisa melihat beberapa karakter dari berbagai anime, film, dan lain sebagainya. Seperti salah satu yang menarik seperti gambar Godzilla yang terlihat sangat keren.

2. Punya Campaign yng Filosofis

Tidak hanya gambarnya yang keren, LGS Street ini juga mempunyai campaign yang sangat unik dan filosofis. Hal itu terlihat dari beberapa seri kaos oblong yang dikeluarkannya, seperti Survivors. Ada pesan yang sangat filosofis ingin disampaikan dalam kaos ini.

Ada pesan di dalamnya, bahwa hanya orang yang kuat yang bisa bertahan. Tentunya kata-kata tersebut membuat orang akan mengerti apa yang diharapkan dari pesan tersebut.

Dalam pesan tersebut juga ditunjukkan dengan dua ikan yang melingkari sebuah bola. Dua ikan tersebut bisa dimaknai perjuangan yang tidak kenal lelah dalam mengarungi lautan.

Masih banyak lagi campaign unik dan filosofis yang bisa kamu dapatkan dari produk LGS Street ini. Semua itu sangat cocok bagi kamu yang menyukai gaya streetwear.

3. Ide yang Out of The Box

Banyak ide menarik yang bisa kamu lihat dari berbagai produk LGS Street ini. Ide-ide tersebut sangat menarik dan out of the box.

Karakter yang unik tersebut bisa kamu lihat dari beberapa desainnya yang tidak biasa. Seperti gambar ataupun tulisan yang memenuhi bagian belakang, dan ada juga yang hanya diletakkan di bagian pinggir kaos. Tentunya desain tersebut sangat tidak biasa, namun tetap saja terlihat keren.

4. Selalu Mengikuti Tren

Brand yang satu ini sudah berusia lebih dari 40 tahun. Namun, hingga kini namanya tetap dikenal dan masih banyak disukai oleh anak-anak muda. Hal itu tidak lepas dari bagaimana LGS Street ini mampu beradaptasi dengan zaman.

Kamu bisa menemukan banyak karakter dari berbagai film, anime, dan lain sebagainya yang sedang populer. Namun, LGS Street tidak mengurangi karakternya yang sangat kuat.

5. Jadi Trendsetter Streetwear

Dengan pengalamannya lebih dari 40 tahun, LGS Street terbukti menjadi brand streetwear yang selalu menjadi trendsetter. Terbukti dari banyaknya kaos imitasi di pasaran. Karena itu, kamu harus selalu berhati-hati saat ingin membeli produk ini.

Itulah karakter kuat dari desain LGS Street yang sangat unik dan selalu jadi trendsetter. Dapatkan kaos streetwear paling unik dengan kualitas terbaik sekarang juga.

SS Smallseotools: